Sebelumnya saya minta maaf sudah hampir sebulan ini saya tidak posting karena lagi PKL (mudah-mudahan cepat lulus amiiin...)
Mohon do'anya aja yah makasiiih...
Oke, kali ini saya sempatkan posting dan kali ini saya akan membagikan software WHO Anthropometri versi 3.1 2010 yang dikeluarhan oleh WHO sendiri. Software ini memuat 3 modul yaitu anthropometric calculator, individual assessment, dan nutritional survey. Salah satu fungsi software ini yang menurut saya sangat penting dan sering saya gunakan adalah untuk menghitung status gizi berdasarkan z-score.
Untuk lebih jelasnya tentang software ini dan panduannya secara lengkap sudah saya sertakan file pdf didalamnya dan silahkan anda baca.
Bila tertarik untuk mencoba atau menggunakan silahkan langsung download disini
Sumber: http://www.who.int/childgrowth/software/en/
Blog ini secara umum akan membahas tentang Ilmu Gizi yang berkaitan dengan kesehatan manusia. Tidak dapat dipungkiri bahwa gizi sangat berperan penting dalam kehidupan manusia. Seseorang dapat menjadi sehat, tumbuh normal, cerdas, aktif dsb karena peranan dari zat gizi itu sendiri. Oleh karena itu, kita tidak seharusnya mengabaikan salah satu cabang ilmu ini yaitu Gizi. Let's your food be your medicine....
31 Oktober 2010
WHO Anthropometri ver.3.1 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar